Konsonan hampiran rongga-gigi

Konsonan hampiran rongga-gigi adalah jenis dari suara konsonan rongga-gigi yang digunakan dalam berbagai bahasa. Simbol IPAnya adalah ⟨ɹ⟩. Dalam bahasa Indonesia tidak ada huruf yang mewakili [ɹ].

Konsonan hampiran rongga-gigi
ɹ
ð̠˕
Nomor IPA151
Pengodean karakter
Entitas (desimal)ɹ
Unikode (heks)U+0279
X-SAMPAr\ or D_r_o
Kirshenbaumr
Braille⠼ (braille pattern dots-3456)
Sampel suara
noicon
Konsonan hampiran pasca rongga-gigi
ɹ̠
Sampel suara
noicon

Kata-kata

sunting
Bahasa Kata IPA Arti
Armenia սուրճ [suɹtʃ] "kopi"
Belanda door [doə̯ɹ] "lewat"
Chukchi ңирэк [ŋiɹek] "dua"
Faroe róður [ɹɔuwʊɹ] "kemudi"
Inggris red [ɹ̠ʷɛd] "merah"
Igbo rí [ɹí] "makan"
Yunani μέρα méra [ˈmɛɹɐ] "hari"
Swedia starkast [ˈs̪t̪äɹːkäs̪t̪] "terkuat"
Vietnam ra [ɹa] "pergi"