The Mystery of the Leaping Fish

The Mystery of the Leaping Fish adalah sebuah film komedi bisu pendek Amerika Serikat tahun 1916 yang dibintangi oleh Douglas Fairbanks, Bessie Love, dan Alma Rubens. Disutradarai oleh John Emerson, ceritanya ditulis oleh Tod Browning dengan intertitel oleh Anita Loos.[2][3]

The Mystery of the Leaping Fish
Poster teatrikal keluaran ulang
Sutradara
Ditulis olehAnita Loos (intertitel)
CeritaTod Browning
Pemeran
SinematograferJohn W. Leezer
DistributorTriangle Film Corporation
Tanggal rilis
  • 11 Juni 1916 (1916-06-11)
Durasi
NegaraAmerika Serikat
BahasaBisu (intertitel Inggris)

Sebuah cetakan 35 mm dari film tersebut masih ada secara keseluruhan dan sekarang berada dalam domain publik.[1]

Referensi

sunting
Catatan
  1. ^ a b The Mystery of the Leaping Fish at silentera.com
  2. ^ Basinger, Jeanine (2000). Silent Stars. Wesleyan University Press. hlm. 108. ISBN 978-0-819-56451-1. 
  3. ^ Cherchi Usai, Paolo; Bowser, Eileen (2005). Cherchi Usai, Paolo, ed. The Griffith Project: Volume 9: Films Produced in 1916–1918. British Film Institute. hlm. 103. ISBN 978-1-844-57097-3. 
Daftar pustaka

Pranala luar

sunting