Sushruta Samhita (सुश्रुतसंहिता, IAST: Suśrutasaṃhitā, artinya "Ringkasan Suśruta") adalah sebuah teks Sanskerta kuno tentang pengobatan dan pembedahan, dan salah satu risalah paling penting tentang tema tersebut yang masih ada dari zaman kuno. Ringkasan Suśruta adalah salah satu teks fundasional Ayurweda (pengobatan tradisional India), bersama dengan Charaka-Saṃhitā, Bheḷa-Saṃhitā, dan sebagian isi tentang pengobatan dari Manuskrip Bower.[1][2] Karya tersebut adalah salah satu dari dua teks Hindu fundasional tentang profesi pengobatan yang masih ada dari India kuno.[3][4]

Lembar-lembaran daun palem berisi tentang Sushruta Samhita atau Sahottara-Tantra dari Nepal, yang disimpan di Los Angeles County Museum of Art. Teks tersebut berasal dari antara abad ke-12 dan ke-13 sementara penggambarannya tertanggal abad ke-18 dan ke-19.

Catatan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Meulenbeld 1999, hlm. 203–389 (Volume IA).
  2. ^ Rây 1980.
  3. ^ E. Schultheisz (1981), History of Physiology, Pergamon Press, ISBN 978-0080273426, page 60-61, Quote: "(...) the Charaka Samhita and the Susruta Samhita, both being recensions of two ancient traditions of the Hindu medicine".
  4. ^ Wendy Doniger (2014), On Hinduism, Oxford University Press, ISBN 978-0199360079, page 79;
    Sarah Boslaugh (2007), Encyclopedia of Epidemiology, Volume 1, SAGE Publications, ISBN 978-1412928168, page 547, Quote: "The Hindu text known as Sushruta Samhita is possibly the earliest effort to classify diseases and injuries"

Daftar pustaka

sunting

Pranala luar

sunting