Permainan platform

genre permainan video dan subgenre permainan aksi
(Dialihkan dari Platform game)

Permainan platform atau arung pelantar (bahasa Inggris: platform game, platformer), adalah sebuah genre permainan video dan subgenre dari permainan laga. Dalam suatu platformer, pemain mengendalikan karakter atau avatar untuk melompati pelantar gantung dan menghindari rintangan. Beberapa contoh permainan platform di era awal adalah Space Panic (1980), Donkey Kong (1981),[1] dan Super Mario Bros (1985).[2]

Trailer Dustforce (2012) menampilkan fitur-fitur permainan platform seperti musuh, rintangan, lompat ganda, dan lompat tembok

Referensi

sunting
  1. ^ Nast, Condé (2010-12-13). "Nintendo's Guiding Spirit". The New Yorker (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-08-20. 
  2. ^ October 21; 2010. "Super Mario Bros.' 25th: Miyamoto Reveals All". www.ugo.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-08-20. 

Pranala luar

sunting