Pahlawan nasional Filipina

Seorang pahlawan nasional Filipina adalah seorang Filipina yang dinyatakan sebagai seorang pahlawan karena perannya dalam sejarah negara tersebut. Tokoh-tokoh yang dinyatakan sebagai pahlawan nasional Filipina diantaranya adalah Benigno Aquino, Jr., Corazon Aquino, Melchora Aquino. Andrés Bonifacio, Marcelo H. del Pilar, Sultan Dipatuan Kudarat, Juan Luna, Apolinario Mabini, José Rizal, dan Gabriela Silang.

Galeri

sunting

Pranala luar

sunting