Marga Sakti, Padang Jaya, Bengkulu Utara
desa di Kabupaten Bengkulu Utara, Bengkulu
Marga Sakti adalah ibu kota kecamatan Padang Jaya, Bengkulu Utara, Bengkulu, Indonesia. Di desa ini terdapat hutan lindung.
Marga Sakti | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Bengkulu | ||||
Kabupaten | Bengkulu Utara | ||||
Kecamatan | Padang Jaya | ||||
Kode pos | 38657 | ||||
Kode Kemendagri | 17.03.09.2003 | ||||
|
Pada tahun 2007, Desa Marga Sakti dimekarkan untuk membentuk Desa Tanah Hitam.
Tempat wisata
sunting- Air terjun 9 Tingkat