Lizzie Caswall Smith

Lizzie Caswall Smith (10 November 1870 – 10 November 1958) adalah seorang fotografer asal Inggris pada awal abad ke-20 yang berspesialisasi dalam masyarakat dan selebriti. Dia dikaitkan dengan Gerakan hak pilih perempuan dan memotret banyak annggota gerakan lainnya termasuk Flora Drummond, Millicent Fawcett dan Christabel Pankhurst.[1] Ia juga turun memotrer aktor terkenal seperti Henry Ainley, Camille Clifford,[2] Sydney Valentine[3] Billie Burke, dan Maude Fealy.

Lizzie Caswall Smith
Lizzie pada tahun 1901
Lahir1870 (1870)
Meninggal1958 (umur 87–88)
KebangsaanInggris
PekerjaanFotografer
Foto Florence Nightingale oleh Lizzie Caswall Smith 1910

Caswall Smith mengoperasikan Gainsborough Studio di 309 Oxford Street[4] dari 1907 sampai 1920 ketika dia pindah ke 90 Great Russell Street disitu ia tinggal sampai pensiun pada tahun 1930 dalam usia 60.[4]

Pada 19 November 2008, sebuah foto hitam-putih langka Florence Nightingale yang diambil pada tahun 1910 oleh Lizzie Caswall Smith dilelang oleh rumah lelang Dreweatts di Newbury, Berkshire, Inggris, seharga £5.500.[5][6][7]

Réferensi

sunting
  1. ^ Crawford, Elizabeth (2001). The Women's Suffrage Movement: A Reference Guide, 1866–1928. Routledge. ISBN 0-415-23926-5. 
  2. ^ "Camille Clifford - Culture". Artandpopularculture.com. Diakses tanggal 2010-05-12. 
  3. ^ Sydney Valentine, by Lizzie Caswall Smith, published by Rotary Photographic Co Ltd, 1904 at National Portrait Gallery, London, accessed 5 August 2016
  4. ^ a b "Lizzie Caswall Smith (1870-1958)". National Portrait Gallery. Diakses tanggal 2010-05-12. 
  5. ^ "Rare Nightingale photo sold off". BBC News. 2008-11-19. Diakses tanggal 2008-11-19. 
  6. ^ "Lizzie Caswall Smith quote". Amateur Photographer. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 December 2008. Diakses tanggal 2008-12-09. 
  7. ^ Pierce, Andrew (10 September 2008). "Rare photograph of Florence Nightingale for sale". Daily Telegraph. Diakses tanggal 22 July 2019. 

Pranala luar

sunting

  Media terkait Lizzie Caswall Smith di Wikimedia Commons