Lita Nurlita
pemain bulu tangkis asal Indonesia
Lita Nurlita (lahir 1 November 1983) merupakan seorang pemain bulu tangkis berkebangsaan Indonesia. Dia bermain bulu tangkis pertama kali pada Olimpiade Athena 2004 berpasangan dengan ganda Campuran Markis Kido atau ganda putri Saralee Thoungthongkam. Pelatihnya ialah Richard Mainaky.
Lita Nurlita | |
---|---|
Informasi pribadi | |
Kebangsaan | Indonesia |
Lahir | 1 November 1983 Bandung, Jawa Barat, Indonesia |
Tinggi | 164 m (538 ft 1⁄2 in) |
Berat | 58 kg (128 pon; 9,1 st) |
Pegangan | Kanan |
Ganda Putri & Ganda Campuran | |
Peringkat tertinggi | 13 Markis Kido (27 November 2009) |
Peringkat saat ini | 118 Saralee Thoungthongkam, 115 Markis Kido (19 April 2012) |
Partisipasi
sunting- Piala Sudirman (2005. 2007, 2009)
- Piala Uber (2006)
Prestasi
sunting- Juara Chinese Taipei Grand Prix Gold 2008 bersama Devin Lahardi Fitriawan
- Perempat final FRENCH SUPER SERIES 2008 bersama Devin Lahardi Fitriawan
- Runner - up INDONESIA GRAND PRIX GOLD 2010 bersama Markis Kido
- Perempat final YONEX-SUNRISE Malaysia Open Grand Prix Gold 2011 bersama Saralee Thoungthongkam
juara indonesia open 2010
Pranala luar
sunting- (Inggris) European results
- (Inggris) sports-reference.com Diarsipkan 2012-11-02 di Wayback Machine.
- (Inggris) Ranking pemain di situs Tournamentsoftware.com
- (Indonesia) Profil pemain di situs resmi PBSI[pranala nonaktif permanen]