Komando Distrik Militer 0119
(Dialihkan dari Kodim 0119/Bener Meriah)
Komando Distrik Militer 0119/Bener Meriah atau Kodim 0119/Bener Meriah atau juga biasa disingkat Kodim 0119/BM adalah satuan teritorial yang berada di bawah komando dan kendali Korem 011/LW, Kodam IM. Kodim ini diresmikan pendiriannya pada tanggal 11 Agustus 2020 oleh Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Hassanudin, S.I.P., M.M. di Desa Cucum, Kecamatan Jantho, Kabupaten Aceh Besar.[1]
Komando Distrik Militer 0119/Bener Meriah | |
---|---|
Dibentuk | 11 Agustus 2020[1] |
Negara | Indonesia |
Aliansi | Korem 011/LW |
Cabang | TNI Angkatan Darat |
Tipe unit | Kodim |
Peran | Satuan Teritorial |
Bagian dari | Kodam IM |
Makodim | Jantho, Aceh Besar |
Julukan | Kodim 0119/BM |
Pelindung | Tentara Nasional Indonesia |
Baret | H I J A U |
Ulang tahun | 11 Agustus |
Satuan
suntingSatuan pelaksana teritorial (Koramil) yang berada di bawah Kodim 0119/BM:
- Koramil 0119-01/Bandar
- Koramil 0119-02/Weh pesam
- Koramil 0119-03/Timang Gajah
- Koramil 0119-04/Pintu Rime Gayo
- Koramil 0119-05/Permata
- Koramil 0119-06/Bukit
Komandan
suntingDaftar Dandim 0119/BM:
- Letkol Inf. Valyan Tatyunis (11 Agustus 2020 — 30 Oktober 2021) – Dandim pertama
- Letkol Inf. Eko Wahyu Sugiarto, M.Han.[2] (30 Oktober 2021 — 6 Juni 2023)
- Letkol Kav Ino Dwi Setyo Dermawan, S.E., M.Han. (6 Juni 2023 — Sekarang)
Referensi
sunting- ^ a b -, Dani (12 Agustus 2020). "Pangdam Iskandar Muda Resmikan Kodim 0119 Bener Meriah". baranewsaceh.co. Diakses tanggal 6 Oktober 2022.
- ^ "Letkol Inf Eko Wahyu Sugiarto Resmi Jabat Dandim 0119/Bener Meriah". baranewsaceh.co. 30 Oktober 2021. Diakses tanggal 6 Oktober 2022.