Kode pembagian administratif Tiongkok

artikel daftar Wikimedia

Kode pembagian administratif Republik Rakyat Tiongkok mengidentifikasi pembagian administratif pada tingkat county dan di atasnya. Kode-kode ini diterbitkan oleh Biro Statistik Nasional Republik Rakyat Tiongkok, versi terbaru dikeluarkan pada 30 September 2015.

Kode pembagian administratif Republik Rakyat Tiongkok
Divisi Tiongkok Utara (Divisi 1)
Tiongkok Timur Laut (Divisi 2)
Tiongkok Timur (Divisi 3)
Tiongkok Tengah Selatan (Divisi 4)
Tiongkok Barat Daya (Divisi 5)
Tiongkok Barat Laut (Divisi 6)
Taiwan (Divisi 7)
Hong Kong dan Makau (Divisi 8)

Skema pengodean

sunting

Kode pembagian administrasif berisi informasi sebagai berikut:

Kode pembagian untuk penggunaan statistik

sunting

Kode pembagian untuk penggunaan statistik terdiri dari kode pembagian administratif dan 6 digit lainnya yang menunjukkan pembagian administratif di Tiongkok untuk tingkat desa dan di atasnya. Misalnya, 110102 007 003, 110102 merujuk pada Distrik Xicheng, Beijing, 007 mengacu pada Subdistrik Yuetan dan 003 untuk Komunitas Yuetan.

Referensi

sunting