Ka'ana, Enggano, Bengkulu Utara

desa di Kabupaten Bengkulu Utara, Bengkulu

Ka'ana adalah desa di kecamatan Enggano, Kabupaten Bengkulu Utara, Bengkulu, Indonesia.[1] Saat ini, jalan raya yang menghubungkan Ka'ana dengan Malakoni putus sehingga menghambat pasokan sembako ke desa ini.

Ka'ana
Negara Indonesia
ProvinsiBengkulu
KabupatenBengkulu Utara
KecamatanEnggano
Kode pos
38387
Kode Kemendagri17.03.01.2004 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk778 jiwa
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 5°22′32″S 102°20′51″E / 5.37556°S 102.34750°E / -5.37556; 102.34750

Referensi

sunting
  1. ^ BPS Kabupaten Bengkulu Utara (26 September 2024). Kecamatan Enggano dalam Angka 2024. Arga Makmur: BPS Kabupaten Bengkulu Utara. hlm. 6.