Wikipedia:Halaman Utama/Juni 2006
Memulai · Menjelajahi · Menyunting · Mendaftar · Komunitas · Warung kopi · Bantuan
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
Pemotongan kelamin perempuan adalah pemotongan atau penghilangan sebagian atau seluruh bagian luar kelamin wanita. Praktik ini umum ditemukan di berbagai negara di Afrika, Asia, dan Timur Tengah. Pemotongan kelamin biasanya dilakukan oleh penyunat tradisional menggunakan pisau dan dilakukan mulai dari beberapa hari setelah kelahiran hingga masa pubertas dan seterusnya. Cara pemotongan berbeda-beda menurut negara atau kelompok etnik, contohnya adalah penghilangan tudung klitoris dan glans klitoris; penghilangan labia bagian dalam; serta penghilangan labia bagian dalam dan bagian luar ditambah dengan penutupan vulva (infibulasi).Menurut pengkritik pemotongan kelamin perempuan, praktik ini berakar pada ketidaksetaraan gender, upaya untuk mengendalikan seksualitas perempuan, dan gagasan tentang kesucian, kesopanan, dan keindahan. Pemotongan ini biasanya diprakarsai dan dilakukan oleh wanita yang menganggapnya perlu demi kehormatan dan juga atas dasar ketakutan bahwa anak perempuan yang tidak menjalani FGM akan dikucilkan secara sosial. (Selengkapnya...) Seekor kucing yang mengidap heterochromia atau iris mata berbeda warna.
(ukuran asli: 1.858 × 1.565 piksel, 567 KB) 6 Maret: Hari Kemerdekaan Ghana (1957)
|
|
Wikipedia bahasa Indonesia disediakan secara gratis oleh Wikimedia Foundation, sebuah organisasi nirlaba, yang juga mengoperasikan sejumlah proyek multibahasa lainnya:
![]() |
Commons Gudang media bersama |
![]() |
Wikinews Sumber berita bebas |
![]() |
Wiktionary Kamus dan tesaurus |
![]() |
Wikibooks Buku teks dan manual |
![]() |
Wikiquote Koleksi kutipan |
![]() |
Wikisource Naskah sumber bebas |
![]() |
Wikispecies Direktori spesies |
![]() |
Wikiversity Materi belajar bebas |
![]() |
Meta-Wiki Koordinasi proyek Wikimedia |
![]() |
MediaWiki Koordinasi MediaWiki |
![]() |
Phabricator Penjejak kekutu MediaWiki |
![]() |
Incubator Calon versi bahasa baru |
![]() |
Wikimania Konferensi Internasional |
![]() |
Test Wikipedia Uji coba perangkat lunak |
![]() |
Wikimedia Foundation Humas Wikimedia Foundation |
![]() |
Wikimedia Indonesia |
Wikipedia bahasa Indonesia dimulai pada tahun 2003 dan saat ini telah memiliki 721.640 artikel. Wikipedia juga tersedia dalam berbagai bahasa di dunia, beberapa yang terbesar adalah sebagai berikut:
- Lebih dari 1.000.000 artikel:
English (Inggris) · العربية (Arab) · Cebuano (Cebu) · Deutsch (Jerman) · español (Spanyol) · français (Prancis) · italiano (Italia) · 日本語 (Jepang) · Nederlands (Belanda) · polski (Polandia) · português (Portugis) · русский (Rusia) · svenska (Swedia) · Tiếng Việt (Vietnam) · Winaray (Waray-waray) · 中文 (Tionghoa)
- Lebih dari 500.000 artikel:
Bahasa Indonesia (Indonesia) · català (Katalan) · فارسی (Persia) · norsk (Norwegia Bokmål) · српски / srpski (Serbia) · українська (Ukraina)
- Lebih dari 100.000 artikel:
български (Bulgaria) · čeština (Ceko) · dansk (Denmark) · Esperanto (Esperanto) · eesti (Estonia) · euskara (Euskara) · suomi (Finlandia) · galego (Galicia) · עברית (Ibrani) · हिन्दी (Hindi) · hrvatski (Kroasia) · magyar (Hungaria) · қазақша (Kazakh) · 한국어 (Korea) · lietuvių (Lithuania) · Minangkabau (Minangkabau) · Bahasa Melayu (Malaysia) · norsk nynorsk (Norwegia Nynorsk) · română (Rumania) · Simple English (Inggris Sederhana) · slovenčina (Slovenia) · slovenščina (Slovenia) · ไทย (Thailand) Türkçe (Turki) · Volapük (Volapuk)