Druze di Israel

(Dialihkan dari Druze Israel)

Druze Israel (bahasa Arab: الدروز الإسرائيليون, Ibrani: דְּרוּזִים יִשְׂרְאֵלִים) adalah sebuah minoritas keagamaan unik keturunan Arab yang berada di Israel. Pada 2012, terdapat 130,600 Druze yang tinggal di negara tersebut.[1] Walau kepercayaan tersebut awalnya berkembang dari Islam Ismaili, Druze sering kali tidak dianggap Muslim. Pada 1957, pemerintah Israel menjadikan Druze sebagai komunitas etnis terpisah atas permintaan para pemimpin tertingginya. Druze adalah warga negara pemakai bahasa Arab di Israel yang bertugas dalam Pasukan Pertahanan Israel. Para anggota komunitas tersebut meraih jabatan tinggi dalam politik dan pelayanan masyarakat Israel.[2] Sebelum pendirian Negara Israel, Druze tidak diakui sebagai komunitas keagamaan dan didiskriminasi oleh sistem yudisial.[3] Mereka biasanya tinggal di utara negara tersebut.[4] Saat ini, ribuan Druze Israel terlibat dalam gerakan 'Zionis Druze'.[5]

Druze Israel
דְּרוּזִים יִשְׂרְאֵלִים
الدروز الإسرائيليون
Jumlah populasi
130,600 (2012)[1]
Daerah dengan populasi signifikan
 Israel
Bahasa
Agama
Druze
Identifikasi diri pemuda Druze, 2008
Druze Israel
  
94%
Lain-lain
  
6%
Klip video dari arsip perusahaan berita channel 2 (Israel) di Israel yang menayangkan Druze Israel. Bendera-bendera yang ditampilkan adalah bendera Druze.

Pemukiman

sunting
 
Monumen prajurit IDF Druze, Daliyat Al-Karmel

Druze di Israel tinggal di desa-desa sektarian dan beberapa lokalitas Arab agama campur, di Dataran Tinggi Golan, Galilea Hulu dan Galilea Hilir, dan Gunung Carmel

Di Israel

sunting

Dataran Tinggi Golan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ a b "Sources of Population Growth, by District, Population Group and Religion" (PDF). CBS, Statistical abstract of Israel 2013. Israel Central Bureau of Statistics. 2013. Diakses tanggal 15 June 2014. 
  2. ^ Religious Freedoms: Druze Diarsipkan 2012-09-14 di Archive.is. Theisraelproject.org. Retrieved on 2012-01-23.
  3. ^ Aharon Layish (1982). Marriage, Divorce, and Succession in the Druze Family: A Study Based on Decisions of Druze Arbitrators and Religious Courts in Israel and the Golan Heights. Leiden, The Netherlands: E. J. Brill. hlm. 12. ISBN 90-04-06412-5. Diakses tanggal 14 October 2014. 
  4. ^ Dr. Naim Aridi. "The Druze in Israel: History & Overview". Jewish Virtual Library. Diakses tanggal 2012-01-23. 
  5. ^ Eli Ashkenazi (3 November 2005). הרצל והתקווה בחגיגות 30 לתנועה הדרוזית הציונית. Haaretz (dalam bahasa Ibrani). Diakses tanggal 14 October 2014. 

Bacaan tambahan

sunting