Daiwa Securities Group

perusahaan Jepang

Daiwa Securities Group Inc. (大和証券グループ本社, Daiwa Shōken Gurūpu Honsha) (TYO: 8601) merupakan pialang saham terbesar kedua di Jepang setelah Nomura Securities Co..

Anggota-anggota terbesarnya yaitu Daiwa Securities Co.Ltd., yang menawarkan jasa ritel seperti perdagangan daring kepada investor perorangan dan Daiwa Securities Capital Markets Co.Ltd. (sebelumnya bernama Daiwa Securities SMBC Co., Ltd.), sebuah bank investasi yang memberikan jasa penasihat M&A, penjualan dan perdagangan berbagai produk keuangan kepada klien korporat dan institusi. Perusahaan-perusahaan grup lain memberikan jasa manajemen aset, penelitian dan dana ekuitas swasta.

Tahun 2010, perusahaan ini menghentikan usaha bersama dengan Sumitomo Mitsui Financial Group setelah SMFG mengambil alih Nikko Cordial yang pada waktu itu merupakan pialang terbesar ketiga Jepang.

Perusahaan anggota

sunting

Pranala luar

sunting