Sebutan batas kota (atau lingkaran kota) merujuk pada lingkaran yang membatasi sebuah kota.

Papan besar seperti ini di Sunnyvale, California sering dibuat di jalan arterial di batas kota-kota kaya di Amerika.

Di Amerika Serikat, perbatasan seperti itu dikontrol oleh korporasi kotamadya atau agensi yang mengatur pemerintah kota. Seringkali ditandai menggunakan papan pada freeway, jalan tol, dan boulevard besar.

Britania Raya

sunting

Di Britania Raya, lingkaran kota sulit ditentukan. Di kota-kota kecil seperti Wells atau Gloucester lingkarannya diatur oleh dewan kota. Pada kota besar seperti Birmingham, borough metropolitan sejenis akan membuat batasannya sendiri.

Di wilayah itu, berdasarkan Peraturan Pemerintah nomor 45 tahun 1974, maka batas-batas wilayah sebagai berikut:

Arah wilayah Wilayah
Utara Laut Jawa
Selatan Kota Depok (Jawa Barat)
Barat
Timur