Aliansi Nasionalis Serikat

Aliansi Nasionalis Serikat (bahasa Inggris: United Nationalist Alliance, disingkat UNA) adalah sebuah partai politik di Filipina. Partai tersebut dibuat sebagai aliansi elektoral multi-partai menggantikan bekas koalisi Oposisi Serikat pada pemilihan pertengahan masa jabatan 2013, sebelum partai tersebut diluncurkan sebagai sebuah partai politik tunggal pada 1 Juli 2015 oleh Jejomar Binay untuk pengkandidatannya pada pemilihan presiden 2016.

Aliansi Nasionalis Serikat
PresidenToby Tiangco
Ketua umumJejomar Binay
Sekretaris JenderalJV Bautista
Dibentuk4 April 2012 (alinasi elektoral)
1 Juli 2015 (partai politik)
Kantor pusatKota Makati
IdeologiNilai-nilai Asia
Konservatisme kompasionat
Neokonservatisme
Anti-komunisme
Posisi politikTengah-kanan
Afiliasi internasionalTidak ada
WarnaJingga dan biru laut
Kursi di Senat
5 / 24
Kursi di Dewan Perwakilan
8 / 292
Gubernur provinsi
4 / 81
Wakil gubernur provinsi
4 / 81
Anggota dewan provinsi
44 / 1.006
Situs web
www.una.ph

"UNA" merupakan akronim dari kata Filipina untuk "pertama".

Pranala luar

sunting

Templat:Partai politik Filipina