A Treatise on Electricity and Magnetism

A Treatise on Electricity and Magnetism adalah sebuah risalah dua volume tentang elektromagnetisme yang ditulis oleh James Clerk Maxwell pada 1873. Maxwell merevisi risalah tersebut untuk edisi kedua ketika ia meninggal pada 1879. Revisi tersebut diselesaikan oleh William Davidson Niven dan diterbitkan pada 1881. Edisi ketiganya disiapkan oleh J. J. Thomson dan diterbitkan pada 1892.

Lihat pula

sunting

Pranala luar

sunting