A Palace for Putin: The Story of the Biggest Bribe

Film dokumenter 2021 oleh Alexei Navalny

A Palace for Putin: The Story of the Biggest Bribe[1] (bahasa Rusia: Дворец для Путина. История самой большой взятки, translit. Dvorets dlya Putina. Istoriya samoy bol'shoy vzyatki), atau singkatnya Palace for Putin,[2] adalah sebuah film dokumenter Rusia tahun 2021 karya organisasi nirlaba Yayasan Anti-Korupsi (FBK) yang menjelaskan dugaan korupsi oleh Vladimir Putin, Presiden Rusia saat ini, atas bangunan Kediaman di Tanjung Idokopas. Film tersebut kompleks tersebut, yang berada di dekat kota Gelendzhik, Krai Krasnodar, yang dikatakan dibangun untuk Putin, memiliki biaya lebih dari 100 miliar (sekitar $1.35 miliar).[3]

A Palace for Putin: The Story of the Biggest Bribe
Nama lain
Judul asliДворец для Путина. История самой большой взятки
NaratorAlexei Navalny
DistributorYayasan Anti-Korupsi (FBK)
Tanggal rilis
  • 19 Januari 2021 (2021-01-19) (YouTube)
  • 25 Januari 2021 (2021-01-25) (TVP Info)
Durasi1 jam, 53 menit
NegaraRusia
BahasaRusia (dengan subtitel Inggris resmi), Polandia
Video luar
"Дворец для Путина. История самой большой взятки" (A Palace for Putin: The Story of the Biggest Bribe) dengan subtitel Inggris

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Smolentseva, Natalia; Barysheva, Elena (21 January 2021). "Russian activist says he toured Putin's rumored palace". Deutsche Welle. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama novayagazeta-2021-01-21
  3. ^ "Putin's palace: Navalny's Anti-Corruption Foundation investigates the Russian president's billion-dollar residence on the Black Sea". Meduza. 19 January 2021. 

Pranala luar

sunting

Templat:Vladimir Putin