R.D. Yohanes Jonga (lahir 4 November 1958) merupakan peraih penghargaan Yap Thiam Hien tahun 2009. Ia adalah seorang pastor dan aktivis HAM di Papua.


John Jonga
KeuskupanJayapura
Imamat
Tahbisan imam
14 Oktober 2001
(23 tahun, 96 hari)
oleh Leo Laba Ladjar, O.F.M.
Informasi pribadi
Nama lahirYohanes Jonga
Lahir4 November 1958 (umur 66)[1]
Indonesia Nunur, Mbengan, Kota Komba, Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur[1]
KewarganegaraanIndonesia
DenominasiKatolik Roma
Orang tuaAyah: Albertus Lete
Ibu: Yuliana Malon[1]
Almamater
  • Seminari Menengah St Dominggo Hokeng
  • Seminari Tinggi St Paulus Ritapiret
  • STFT Fajar Timur Abepura[1]
SemboyanKamu adalah sahabatku Yohanes 15:16

Pendidikan

sunting
  • 1969-1975: SD Waekekik Manggarai Timur
  • 1975-1978: SMPK Rosamistika Waerana Manggarai Timur
  • 1978-1981: SMPN 60 Ende NTT
  • 1981-1982: Seminari Menengah St Dominggo Hokeng Flores Timur
  • 1982-1983: Seminari Tinggi St Petrus Ritapiret-Maumere (Tahun Rohani)
  • 1983-1986: APK St Paulus Ruteng Manggarai
  • 1990-1993: Sekolah Tinggi Filsafat Teologia (STFT) Fajar Timur Abepura Jayapura Papua
  • 1999-2000: Tahun Rohani di Agats Asmat Papua Tugas dan Karya:
  • 1986-1990: Katekis di Paroki St Stefanus Kimbia Lembah Baliem Wamena Papua

Karier

sunting
  • 1991-1993: Sambil kuliah membantu Pastor Ernes Cicar di Paroki Skanto Koya
  • 1994-1999: Pastor Paroki Mimika Timur hingga Agimulya di Kabupaten Fakfak (kini masuk Kabupaten Mimika)
  • 1999-2000: sambil Tahun Rohani mendirikan Forum Perempuan Asmat AKAT LEPAS
  • 2000: Pastor Paroki St Mikhael Waris
  • 14 Oktober 2001: Tahbisan imamat oleh Leo Laba Ladjar, O.F.M.[butuh rujukan]
  • 2002-2007: Pastor Paroki St Mikael Waris
  • 2007- kini: Pastor Paroki Waris Merangkap Dekan Dekanat Keerom Keuskupan Jayapura

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting