Yitzhak Gruenbaum (bahasa Polandia: Izaak Grünbaum, Ibrani dan Yiddish: יצחק גרינבוים, 24 November 1879 – 7 September 1970) adalah seorang pemimpin gerakan Zionis di kalangan Yahudi Polandia pada periode antar-perang dan Yishuv di Mandat Palestina. Gruenbaum adalah Menteri Dalam Negeri pertama dari Negara Israel.

Yitzhak Gruenbaum
Lahir24 November 1879
Tempat lahirWarsawa, Polandia, Kekaisaran Rusia
Tahun aliyah1933
Meninggal dunia7 September 1970(1970-09-07) (umur 90)
Tempat meninggalGan Shmuel, Israel
Jabatan menteri
1948–1949Menteri Urusan Dalam Negeri

Referensi

sunting

Bacaan tambahan

sunting

Pranala luar

sunting