Wulandoni, Lembata
kecamatan di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur
Wulandoni adalah sebuah Kecamatan di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Dengan desa wulandoni sebagai ibu kota kecamatan. Kecamatan wulandoni berada di pantai selatan pulau/kabupaten Lembata. Mata pencaharian masayarakat kecamatan wulandoni 50 prosen nelayan dan 50 prosen Petani. Dengan camat saat ini adalah Drs. Paulus Sinakae,Msi
Wulandoni | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Nusa Tenggara Timur | ||||
Kabupaten | Lembata | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Raimundus Beda, SE | ||||
Populasi | |||||
• Total | - jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 53.13.08 | ||||
Kode BPS | 5308011 | ||||
Luas | - km² | ||||
Kepadatan | - jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 15 | ||||
|
Referensi
suntingPranala luar
sunting