Wish You Were Here (film 2025)
Wish You Were Here adalah film drama romantis Amerika Serikat tahun 2025 yang disutradarai oleh Julia Stiles dalam debut penyutradaraannya. Film ini dibintangi oleh Isabelle Fuhrman, Mena Massoud, Jennifer Grey, dan Kelsey Grammer. Film ini akan dirilis pada tanggal 17 Januari 2025.[1]
Wish You Were Here | |
---|---|
![]() Poster rilis layar lebar | |
Sutradara | Julia Stiles |
Produser |
|
Skenario | Julia Stiles |
Berdasarkan | Wish You Were Here oleh Renée Carlino |
Pemeran | |
Penata musik |
|
Sinematografer | Ryan De Franco |
Penyunting | Melody London |
Perusahaan produksi |
|
Distributor | Lionsgate |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 99 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Referensi
sunting- ^ Grobar, Matt (February 23, 2024). "Julia Stiles Wraps On Directorial Debut 'Wish You Were Here'; Isabelle Fuhrman, Mena Massoud, Jennifer Grey, Kelsey Grammer & More Star".