Wilayah ekonomi Siberia Timur

wilayah ekonomi di Rusia

Wilayah ekonomi Siberia Timur (bahasa Rusia: Восто́чно-Сиби́рский экономи́ческий райо́н, Vostochno-Sibirsky ekonomichesky rayon) adalah salah satu dari dua belas wilayah ekonomi Rusia.

Wilayah ekonomi Siberia Timur di Rusia

Di wilayah ini, kota utama seperti Krasnoyarsk, Irkutsk, Ulan-Ude, dan Chita terletak di sepanjang jalur kereta api Trans-Siberia. Batu bara, emas, grafit, bijih besi, bijih alumunium, seng dan timbal dapat ditambang di wilayah ini.[1]

Anggota

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "Russia. The Columbia Encyclopedia, Sixth Edition. 2001-07". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-02-03. Diakses tanggal 2009-05-07.