Wikipedia:Evaluasi penghapusan/Imam Muhammad Suliyoadikusumo

- Pengusul: Faldi00 (b • k • l)
- Halaman: Imam Muhammad Suliyoadikusumo (sunting | bicara | riwayat | pranala | pantau | log)
- Status: Tidak akan dilanjutkan
Subjek bukanlah tokoh fiktif, melainkan tokoh sungguhan.[1] Memang referensi dia terbatas. Akan tetapi, setidaknya halaman wikipedianya seharusnya dikembalikan lagi karena dia pernah menjabat sebagai Menteri Pertahanan, walaupun hanya sementara.
Faldi00 (bicara) 18 Agustus 2024 03.54 (UTC)[balas]
- @Faldi00 Dari penelusuran singkat di Google, hanya satu sumber tersebut yang membahas beliau secara detail. Mungkin apabila sumbernya lebih banyak, maka dapat diverifikasi kebenarannya. Naufal Farrasbicara 26 Agustus 2024 18.26 (UTC)[balas]
Refernsi
sunting- ^ Sitompul, Martin. "Imam Muhammad Suliyoadikusumo Hanya Sebulan Jadi Menhan". historia.id. Historia. Diakses tanggal 18 Agustus 2024.