Two in a Crowd
film komedi rimansa tahun 1936
Two in a Crowd adalah sebuah film komedi romansa tahun 1936 garapan Alfred E. Green dan menampilkan Joan Bennett dan Joel McCrea. Film tersebut dirilis oleh Universal Pictures. Skenarionya ditulis oleh Lewis R. Foster, Doris Malloy, dan Earle Snell, berdasarkan pada cerita karya Lewis R. Foster.
Two in a Crowd | |
---|---|
Sutradara | Alfred E. Green |
Produser | E. M. Asher Charles R. Rogers |
Ditulis oleh | Lewis R. Foster Doris Malloy Earle Snell |
Cerita | Lewis R. Foster |
Pemeran | Joan Bennett Joel McCrea |
Penata musik | Heinz Roemheld Clifford Vaughan |
Sinematografer | Joseph A. Valentine |
Penyunting | Milton Carruth |
Distributor | Universal Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 85 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Pemeran
sunting- Joan Bennett sebagai Julia Wayne
- Joel McCrea sebagai Larry Stevens
- Reginald Denny sebagai Anthony
- Elisha Cook, Jr. sebagai Skeeter
- John Hamilton sebagai Purdy
- Nat Pendleton sebagai Flynn
- Donald Meek sebagai Bennett
- Andy Clyde sebagai Jonesy
- Bradley Page sebagai Bonelli
- Alison Skipworth sebagai Lillie
- Paul Fix
Pranala luar
sunting- (Inggris) Two in a Crowd di TCM Movie Database
- Two in a Crowd di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Two in a Crowd at Allmovie