Tsuribaka Nisshi (film)
Tsuribaka Nisshi (釣りバカ日誌 ) adalah sebuah film komedi Jepang yang dirilis pada tahun 1988. Film yang disutradarai oleh Tomio Kuriyama ini pemainnya antara lain adalah Toshiyuki Nishida, Rentaro Mikuni dan Eri Ishida. Film ini merupakan film pertama dalam serial Tsuribaka Nisshi.
釣りバカ日誌 Tsuribaka Nisshi | |
---|---|
Sutradara | Tomio Kuriyama |
Produser | Shizuo Yamanouchi |
Pemeran | Toshiyuki Nishida Rentaro Mikuni |
Penata musik | Mari Nakamoto |
Sinematografer | Kosuke Yasuda |
Distributor | Shochiku |
Tanggal rilis | 24 Desember 1988 |
Durasi | 93 menit |
Negara | Jepang |
Bahasa | Jepang |
Pemeran
sunting- Toshiyuki Nishida ... Densuke Hamazaki
- Rentaro Mikuni ... Ichinosuke Suzuki
- Eri Ishida ... Michiko Hamazaki
- Nekohachi Edoya
- Kei Tani
- Jun Togawa
- Mami Yamase
Penghargaan
suntingPenghargaan Akademi Jepang ke-13[1]
- Menang: Aktor Terbaik - Rentaro Mikuni
Referensi
sunting- ^ "第13回日本アカデミー賞優秀作品" (dalam bahasa Jepang). Penghargaan Akademi Jepang. Diakses tanggal 2010-04-10.
Pranala luar
sunting- Tsuribaka Nisshi di IMDb (dalam bahasa Inggris)