Topi (hewan)
Topi | |
---|---|
Topis Serengeti.jpg | |
Klasifikasi ilmiah | |
Kerajaan: | |
Filum: | |
Kelas: | |
Ordo: | |
Famili: | |
Subfamili: | |
Genus: | |
Spesies: | D. lunatus
|
Subspesies: | D. l. jimela
|
Topi (Damaliscus lunatus jimela) adalah hewan sejenis antelop asli benua Afrika. Sekarang, mereka bisa ditemui di Republik Demokratik Kongo, Rwanda, Tanzania, dan Uganda.
Deskripsi
suntingTopi memiliki warna kulit coklat dengan bercak-bercak hitam di beberapa bagian tubuhnya. Topi memiliki panjang tubuh 150–210 cm (59–83 in) dari kepala dengan panjang ekor 40–60 cm (16–24 in). Topi mempunyai berat 68 hingga 160 kg (150 hingga 353 pon). Tingginya 100–130 cm (39–51 in) pada bahu. Topi jantan relatif lebih besar dan lebih gelap warna kulitnya daripada topi betina. Topi mempunyai tanduk kecil dengan cincin di kepalanya.
Mereka termasuk salah satu antelop tercepat di dunia, dimana mereka bisa berlari hingga kecepatan 80 km/jam bila dalam keadaan terdesak. Walau mereka biasanya melakukan perjalanan dengan berjalan santai.
Catatan kaki
sunting- ^ Mallon, D.P., Hoffmann, M. (2008). "Damaliscus lunatus". IUCN Red List of Threatened Species. Version 2008. International Union for Conservation of Nature. Diakses tanggal 18 Juli 2016.