Tomoya Warabino

pemeran laki-laki asal Jepang

Tomoya Warabino (蕨野 友也, Warabino Tomoya) adalah aktor Jepang. Ia lahir di Prefektur Osaka, dan dibesarkan di Miyakonojō, Miyazaki.[1] Ia berafiliasi dengan A-team.[2]

Tomoya Warabino
Nama asal蕨野 友也
Lahir4 Agustus 1987 (umur 36)
Miyakonojō, Miyazaki Prefecture, Jepang
KebangsaanJepang
PekerjaanAktor
Tahun aktif2006–sekarang
AgenA-Team
Tinggi184 cm (6 ft 0 in)
Situs webwww.ateam-japan.com
IMDB: nm3663022 Twitter: yaaaateam Instagram: tomoya_warabino_ Edit nilai pada Wikidata

Biografi

sunting

Warabino lulus dari Sekolah Menengah Teknik Miyakonojō Prefektur Miyazaki.[3] Ia memulai debutnya pada tahun 2006. Dalam acara spesial akhir tahun All-Star Thanksgiving, Warabino memenangkan "Akasaka 5-chrome Mini Marathon" pada penampilan pertamanya. Pada 22 September 2010, ia diangkat sebagai duta Prefektur Miyazaki dan menjabat hingga 31 Maret 2012.

Filmografi

sunting

Serial TV

sunting
Tahun Judul Peran Jaringan Catatan
2007 First Kiss Takeo Shohata Fuji TV
2010 Kurohyō: Ryū ga Gotoku Shinshō
2012 Teen Court: 10-dai Saiban Toru Shinohara NTV
2014 Kamen Rider Drive Heart / Heart Roidmude / Businessman TV Asahi
2015 Masshiro Tetsuro Suenaga TBS Episode 4
2018 Segodon Ebihara Shigekatsu NHK Taiga drama
2023 Ultraman Blazar Gento Hiruma TV Tokyo
Tahun Judul Peran Catatan
2009 Crows Zero II Hayato Shibayama
Gokusen: The Movie Tomoya Wakatsuki
2010 Real Gonigokko 2 Akira Sato
2011 Keibetsu Satoru Yokota
Miss Boys! Kessen wa Kōshien!? Hen Shigeru Sakurai
2012 Miss Boys! Yūjō no Yukue-hen Shigeru Sakurai
2013 A Story of Yonosuke
2014 Kamen Rider × Kamen Rider Drive & Gaim: Movie War Full Throttle Heart / Heart Roidmude
2015 Good Stripes Yamon
Kamen Rider Drive: Surprise Future Heart
Kamen Rider × Kamen Rider Ghost & Drive: Super Movie War Genesis Heart / Heart Roidmude
2016 Kamen Rider Drive Saga: Kamen Rider Heart Heart / Heart Roidmude

Referensi

sunting
  1. ^ "こんな時間だけども…". しょてだまし 蕨野友也オフィシャルブログ. 2010-04-15. Diakses tanggal 2019-07-28. "宮崎県。". しょてだまし 蕨野友也オフィシャルブログ. 2010-04-15. Diakses tanggal 2017-07-28. および蕨野友也ファンミーティング「しょてだまし」2016年6月10日開催。
  2. ^ "A-Team official website". Diakses tanggal 2015-07-27. 
  3. ^ HERO VISION vol56「マッスルルームへようこそ」P81より。

Pranala luar

sunting