Tom McCarthy (novelis)

Tom McCarthy (kelahiran 1969) adalah seorang penulis dan artis Inggris. Ia telah menulis empat novel, novel debutnya Remainder diterbitkan pada 2005 oleh Metronome dan novel paling terkininya yang diterbitkan, Satin Island, pada 2015 oleh Alfred A. Knopf.

Tom McCarthy
Tom McCarthy
Tom McCarthy
Lahir1969 (umur 54–55)
London, Britania Raya
PekerjaanNovelis, penulis, artis
KebangsaanInggris
Periode2002–sekarang
Karya terkenalRemainder, Men in Space, Tintin and the Secret of Literature, C, Satin Island
Website
vargas.org.uk/publications/ins/index.html

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting