Together You and I

"Together You and I" adalah sebuah singel oleh penyanyi Amerika Dolly Parton dari album studio ke-41nya Better Day (2011). Lagu ini dirilis pada tanggal 23 Mei 2011 sebagai unduh digital di Amerika Serikat sebagai singel utama. Lagu ini berada di puncaknya pada nomor 67 di UK Singles Chart. Parton awalnya menulis lagu pada awal tahun 1970, dan direkam oleh Porter Wagoner, dan dimasukkan pada album kolaborasi mereka, Porter 'n' Dolly pada tahun 1974.

"Together You and I"
Berkas:Together You and I.jpg
Singel oleh Dolly Parton
dari album Better Day
Dirilis23 Mei 2011
Formatunduh digital
Direkam2011
GenreCountry
Durasi3:56
LabelDolly Records
PenciptaDolly Parton

Video musik

sunting

Sebuah video untuk singel difilmkan, dan pada awalnya dijadwalkan untuk debut pada tanggal 28 Mei [1] Namun untuk alasan yang tidak diketahui, video tersebut ditunda dan kemudian memulai debutnya pada tanggal 4 Juli di sebuah stasiun video musik country, CMT [2] Video ini disutradarai oleh Trey Fanjoy.[3]

Penampilan langsung

sunting

Dolly Parton menampilkan lagunya pada tanggal 10 September 2011 di Launch Night untuk seri kesembilan Strictly Come Dancing. Ia juga menampilkan lagunya di acara televisi Amerika The Ellen DeGeneres Show pada 27 Mei 2011 dan The Tonight Show with Jay Leno di NBC.[4]

Peringkat

sunting

Lagu ini mencapai nomor 67 di UK Singles Chart, menjadikannya entri tabel tertinggi sejak "9 to 5" pada tahun 1981.

Peringkat (2011) Posisi
pouncak
Singel Britania Raya (UK Singles Chart)[5] 67

Sejarah perilisan

sunting
Negara Tanggal Label Format
Amerika Serikat 23 May 2011[6] Dolly Records Unduh digital

Referensi

sunting