The Wicked Dreams of Paula Schultz

The Wicked Dreams of Paula Schultz adalah sebuah film komedi Amerika Serikat tahun 1968 garapan George Marshall. Film tersebut menampilkan Elke Sommer, Bob Crane, Werner Klemperer dan Leon Askin.[1]

The Wicked Dreams of Paula Schultz
SutradaraGeorge Marshall
ProduserEdward Small
SkenarioAlbert E. Lewin
Nat Perrin
Burt Styler
CeritaKen Englund
PemeranElke Sommer
Bob Crane
Werner Klemperer
Penata musikJimmie Haskell
SinematograferJacques Marquette
PenyuntingGrant Whytock
Perusahaan
produksi
Edward Small Productions
DistributorUnited Artists
Tanggal rilis
  • 03 Januari 1968 (1968-01-03)
Durasi113 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Pemeran

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "The Wicked Dreams of Paula Schultz" – via www.imdb.com. 

Pranala luar

sunting