The Kids from the Marx and Engels Street
The Kids from the Marx and Engels Street (bahasa Serbo-Kroasia: Dječaci iz Ulice Marksa i Engelsa) adalah sebuah film drama Montenegro 2014 yang disutradarai oleh Nikola Vukčević. Film tersebut terpilih sebagai perwakilan Montenegro untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-87, namun tidak masuk nominasi.[1][2]
The Kids from the Marx and Engels Street | |
---|---|
Sutradara | Nikola Vukčević |
Ditulis oleh | Nikola Vukčević |
Pemeran | Momcilo Otasevic |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 90 menit |
Negara | Montenegro |
Bahasa | Montenegro |
Pemeran
sunting- Momčilo Otašević sebagai Stanko
- Goran Bogdan sebagai Stanko
- Ana Sofrenović
- Emir Hadžihafizbegović sebagai Potpara
- Branka Stanić
- Filip Đuretić sebagai Vojo
- Anđela Mićanović
- Nebojša Glogovac
- Branimir Popović
- Mladen Vujović
Referensi
sunting- ^ "Dječaci iz Ulice Marksa i Engelsa" crnogorski kandidat za "Oskara". Pobjeda. Diakses tanggal 10 September 2014.
- ^ "Oscar 2015 Predictions: Is Mexico's Selection 'Cantiflas' Good Choice?". Latin Post. Diakses tanggal 17 September 2014.
Pranala luar
sunting- The Kids from the Marx and Engels Street di IMDb (dalam bahasa Inggris)