The Greatest Love (seri televisi Korea Selatan)
seri televisi Korea Selatan
(Dialihkan dari The Greatest Love)
The Greatest Love (Hangul: 최고의 사랑; RR: Choegoeui Sarang) adalah serial televisi Korea Selatan yang ditayangkan oleh MBC pada tahun 2011 tentang cinta sejati di dunia hiburan palsu.
The Greatest Love | |
---|---|
Genre | Romansa, Komedi, Drama |
Ditulis oleh | Hong Mi-ran Hong Jung-eun |
Sutradara | Park Hong-kyun Lee Dong-yoon |
Pemeran | Cha Seung-won Gong Hyo-jin Yoon Kye-sang Yoo In-na |
Negara asal | Korea Selatan |
Bahasa asli | Korea |
Jmlh. episode | 16 |
Produksi | |
Produser | Kim Jin-man |
Durasi | Rabu dan Kamis 21:50 (KST) |
Rilis asli | |
Rilis | 4 Mei – 23 Juni 2011 |
Pemeran
suntingUtama
sunting- Cha Seung-won sebagai Dokko Jin
- Gong Hyo-jin sebagai Gu Ae-jung
- Yoon Kye-sang sebagai Yoon Pil-joo
- Yoo In-na sebagai Kang Se-ri
- Yang Han-yeol sebagai Gu Hyung-kyu (Keponakan Ae-jung)
- Jung Joon-ha sebagai Gu Ae-hwan (Saudara/Manajer Ae-jung)
- Lee Hee-jin sebagai Jenny
- Im Ji-kyu sebagai Kim Jae-seok (Manajer Jin)
- Choi Hwa-jung sebagai CEO Moon (Presiden Lembaga Jin)
- Bae Seul-gi sebagai Han Mi-na
- Jung Man-shik sebagai Manajer Jang
- Choi Sung-min sebagai Kim Eun-ho (PD Couple Making)
- Kim Mi-jin sebagai Han Myung-jung (Produser Couple Making)
- Park Won-sook sebagai Ibu Pil-joo
- Han Jin-hee sebagai Gu Ja-chul (Ayah Ae-jung)
- Jeong Gyu-soo sebagai Ahli Bedah Jantung
- Hyoyoung sebagai Harumi
- In Gyo-jin sebagai Suami Mi-na
Pemeran Figuran
suntingEpisode 1
- Jang Hang-joon
- Jung Doo-hong
- Horan
Episodes 1-2 (Quiz to Change the World)
- Kim Gu-ra
- Lee Hwi-jae
- Park Mi-sun
- Jo Hye-ryun
- Lee Byung-jin
- Lee Kyung-shil
- Jo Hyung-gi
- Kim Ji-sun
- Ji Sang-ryul
- Kim Hyun-chul
- Park Kyung-rim
- Kim Shin-young
Episodes 3-4
Episode 9
Episode 10
- Brian Joo
Episode 14 (Section TV)
- Kim Yong-man
- Gu Eun-young
- Park Seul-gi
- Lee Sung-bae
- Seo Hyo-myung
- Hwang Je-seong
- Jung Hwan-gyu
Episode 15-16 (Ideal Type World Cup)
- Kim Gu-ra
Pranala luar
sunting- Situs resmi (Korea)
- (Inggris) The Greatest Love (seri televisi Korea Selatan) di HanCinema