Tamizhariyum Perumal
Tamizhariyum Perumal (bahasa Tamil: தமிழறியும் பெருமாள்) adalah sebuah film berbahasa Tamil yang dibintangi oleh V. A. Chellappa, M. G. Ramachandran dan M. R. Santhanalakshmi dalam peran-peran utama. Film tersebut dirilis pada 1942.[1]
Tamizhariyum Perumal தமிழறியும் பெருமாள் | |
---|---|
Sutradara | T. R. Raghunath |
Produser | RM. Ramanathan Chettiar |
Ditulis oleh | Elangovan (cerita & dialog) |
Pemeran | V. A. Chellappa M. G. Ramachandran M. R. Santhanalakshmi R. Balasubramaniam T. S. Durairaj M. S. Devasena M. G. Chakrapani |
Penata musik | Saraswathi Stores |
Distributor | Uma Pictures |
Tanggal rilis | 1942 |
Bahasa | Tamil |
Referensi
sunting- ^ Randor Guy (7 May 2011). "Thamizh Ariyum Perumal 1942". The Hindu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-02-03. Diakses tanggal 16 January 2017.
Pranala luar
sunting- Kalviyai pol di YouTube - Song by V. A. Chellappa