Syahadat (disambiguasi)
halaman disambiguasi Wikimedia
Syahadat berasal dari bahasa Arab (الشهادة aš-šahādah ⓘ) (dari kata kerja شهد šahida, "ia menyaksikan") yang berarti pengakuan atau persaksian.
Syahadat dapat mengacu pada beberapa hal berikut:
- Kalimat Syahādah -- rukun Islam yang pertama
- Syahadat Para Rasul atau Pengakuan Iman Rasuli
Karya
sunting- Syahadat Cinta - film Indonesia tahun 2008