Sungai Ili

salah satu sungai di dunia

Sungai Ili (bahasa Kazakh: Іле өзені; İle ózenı) adalah sungai yang terletak di Tiongkok barat laut dan Kazakhstan tenggara. Sungai ini mengalir dari Prefektor Otonom Ili Kazakh di Xinjiang hingga ke Kawasan Almaty di Kazakhstan.

Sungai Ili
Sungai Ili
Lua error in Modul:Mapframe at line 384: attempt to perform arithmetic on local 'lat_d' (a nil value).Koordinat:
Lokasi
NegaraKazakhstan dan Tiongkok
Ciri-ciri fisik
Hulu sungai 
 - lokasiSungai Tekes dan Kunges
 - elevasiTian Shan
Muara sungai 
 - lokasiDanau Balkhash
Panjang1.439 km (894 mi)
Debit air 
 - rata-rata480 m3/s (17.000 cu ft/s)
Daerah Aliran Sungai
Luas DAS140.000 km2 (54.000 sq mi)
Nama resmiIli River Delta and South Lake Balkhash
Ditetapkan1 Januari 2012
No. referensi2020[1]

Sungai Ili memiliki panjang 1.439 km, dan 815 km dari antaranya terletak di Kazakhstan. Sungai ini mengalir dari Sungai Tekes dan Kunges di Pegunungan Tian Shan Timur, dan bermuara di Danau Balkhash.[2][3]

Referensi

sunting
  1. ^ "Ili River Delta and South Lake Balkhash". Ramsar Sites Information Service. Diakses tanggal 25 April 2018. 
  2. ^ Ili River
  3. ^ Ili river Kazakhstan