Sugie Besar, Karimun
kecamatan di Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau
Kecamatan Sugie Besar adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Karimun, yang merupakan hasil pemekaran dari Kecamatan Moro berdasarkan Perda Kabupaten Karimun No. 1 Tahun 2022.[2]
Sugie Besar | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Provinsi | Kepulauan Riau |
Kabupaten | Karimun |
Pemerintahan | |
• Camat | Samad Rakaat S.Sos., M.Si [1] |
Populasi | |
• Total | - jiwa |
Kode Kemendagri | 21.02.14 |
Pembagian Administratif
suntingKecamatan Selat Gelam terdiri atas 7 desa, antara lain:
- Desa Buluh Patah
- Desa Keban
- Desa Niur Permai
- Desa Rawajaya
- Desa Selat Mie
- Desa Sugie
- Desa Tanjung Pelanduk
Referensi
sunting- ^ "12 Rumah di Karimun Rusak Dihantam Angin Kencang". kepri.batampos.co.id.
- ^ "PERDA Kab. Karimun No. 1 Tahun 2022". Database Peraturan | JDIH BPK. Diakses tanggal 2023-08-20.