Stylus (komputer)
Dalam bidang komputer, stylus (atau pena stylus) adalah sebuah alat berbentuk pena kecil yang dipakai untuk mengusap layar komputer, peranti bergerak atau tablet grafis. Dengan perangkat layar sentuh, pemakai menempatkan sebuah stylus di permukaan layar untuk menggambar atau membuat pilihan dengan menempatkan stylus di layar.[1]
Referensi
sunting- ^ Shelly, Gary B.; Misty E. Vermaat (2009). Discovering Computers: Fundamentals. Cengage Learning. ISBN 978-0-495-80638-7. Diarsipkan dari versi asli tanggal 15 February 2017. Diakses tanggal 3 November 2009.
Pranala luar
sunting- Annotated Bibliography of References to Pen Computing, Touchscreens, and Tablets
- Notes on the History of Pen-based Computing di YouTube
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Stylus.