Stratfor
Stratfor adalah platform dan penerbit intelijen geopolitik Amerika Serikat yang didirikan pada tahun 1996 di Austin, Texas, oleh George Friedman, yang menjabat sebagai ketua dan pemimpin perusahaan. Chip Harmon[2] diangkat sebagai presiden pada bulan Februari 2018. Fred Burton menduduki posisi sebagai kepala keamanan Stratfor.
Swasta | |
Industri | Penerbitan |
Didirikan | 1996 |
Pendiri | George Friedman |
Kantor pusat | Austin, Texas, U.S. |
Tokoh kunci | Dave Sikora (Presiden dan CEO) Fred Burton (Wakil Presiden Intelijen) |
Produk | strategic intelligence, business intelligence, custom intelligence, written and multimedia analysis, corporate security analysis, risk mitigation |
Karyawan | 100 (2015)[1] |
Situs web | www |
Para tokoh eksekutif lainnya termasuk Wakil Presiden Global Analysis Reva Goujon Diarsipkan 2018-04-18 di Wayback Machine., Wakil Presiden Strategic Analysis Rodger Baker Diarsipkan 2018-04-18 di Wayback Machine., dan mantan perwira Komando Operasi Khusus AS Bret Boyd, yang merupakan wakil presiden layanan intelijen khusus.[3]
Referensi
sunting- ^ "Austin's Stratfor raises $12 million to fund growth". Mystatesman. 21 Oktober 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-04. Diakses tanggal 5 November 2015.
- ^ "Stratfor Appoints Chip Harmon as President to Lead Next Phase of Growth". Stratfor (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 1 Maret 2018.
- ^ Boyd, Bret. "Bret Boyd". Stratfor (Vice President of Custom Intelligence Services). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-25. Diakses tanggal 26 Juni 2014.
Pranala luar
sunting- Situs web resmi
- Stratfor: Inside the World of a Private CIA Diarsipkan 2012-02-29 di Wayback Machine.
- WikiLeaks Goes Inside Corporate America's Wannabe CIA
- Stratfor Monitors and Studies Social Movements
- Геополитические прогнозы «STRATFOR» по России Diarsipkan 2015-12-08 di Wayback Machine.
- Fred Burton, Stratfor VP for Racist Slurs Diarsipkan 2017-07-02 di Wayback Machine. Al Akhbar bahasa Inggris