Stadion Is Arenas

stadion di Quartu Sant'Elena
(Dialihkan dari Stadio Is Arenas)

Stadion Comunale Is Arenas adalah sebuah stadion olahraga serbaguna di Quartu Sant'Elena, Sardinia, Italia. Stadion ini sebagian besar digunakan untuk pertandingan sepak bola dan merupakan kandang bagi klub sepak bola Cagliari Calcio.

Stadion Comunale Is Arenas
Informasi stadion
PemilikPemerintah Kota Quartu Sant'Elena
Lokasi
LokasiVia S'Arrulloni
Quartu Sant'Elena (CA)
 Italia
Koordinat39°13′51″N 9°10′55″E / 39.23083°N 9.18194°E / 39.23083; 9.18194
Direnovasi2012
Data teknis
Kapasitas16,200
Ukuran lapangan105 × 68 m
Pemakai
Cagliari Calcio
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Selama stadion ini direnovasi klub Cagliari mempergunakan Stadion Sant'Elia untuk pertandingan kandang. Setelah direnovasi, stadion ini mampu menampung 16,200 penonton.[1]

Referensi

sunting
  1. ^ "IL NUOVO IS ARENAS - Pronto in 5 mesi, ecco il progetto" (PDF) (dalam bahasa Italian). Sardegna Quotidiano. 17 May 2012. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2012-09-07. Diakses tanggal 19 Oktober 2012. 

Pranala luar

sunting