Sreseh, Sampang

kecamatan di Kabupaten Sampang, Jawa Timur
(Dialihkan dari Sreseh, sampang)

Sreseh adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sampang, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kecamatan ini terletak di Pulau Madura, berjarak sekitar 43 Kilometer dari ibu kota kabupaten Sampang ke arah barat melalui Blega, Bangkalan. Pusat pemerintahannya berada di desa Labuhan. Wilayahnya dibelah oleh aliran Sungai Blega.

Sreseh
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenSampang
Pemerintahan
 • CamatAbdul Fatah, S.E.
Populasi
 • Total35,366 jiwa (BPS 2.013)[1] jiwa
Kode Kemendagri35.27.01 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3527010 Edit nilai pada Wikidata
Luas71,95 km²
Desa/kelurahan12

Batas wilayah

sunting

Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:

Utara Kecamatan Jrengik dan Kabupaten Bangkalan
Timur Kecamatan Pangarengan
Selatan Selat Madura
Barat Kabupaten Bangkalan

Desa/ kelurahan

sunting

Pariwisata

sunting
  1. Pantai Batuputih, Desa Sreseh

Pranala luar

sunting

Referensi

sunting