Sokaraja, Banyumas

kecamatan di Banyumas, Jawa Tengah
(Dialihkan dari Sokaraja)

Sokaraja (Hanacaraka: ꦱꦺꦴꦏꦫꦗ) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Jumlah penduduk Kecamatan Sokaraja pada tahun 2023 adalah sebanyak 91.988 Jiwa terdiri dari 46.025 Laki-laki dan 45.963 Perempuan. Kecamatan ini berjarak 8 km dari Kota Purwokerto ke arah timur. Kecamatan Sokaraja terkenal dengan Soto Sokaraja, Gethuk Goreng dan Batik.

Sokaraja
Peta lokasi Kecamatan Sokaraja
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenBanyumas
Pemerintahan
 • CamatJakarta Tisam S.STP M.Si
Populasi
 (2023)
 • Total91,988 [1] jiwa
Kode Kemendagri33.02.19 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3302230 Edit nilai pada Wikidata
Luas29,92 km²[2]
Kepadatan2.738 jiwa/km²
Desa/kelurahan18 Desa
Peta
PetaKoordinat: 7°27′7″S 109°18′29″E / 7.45194°S 109.30806°E / -7.45194; 109.30806
Stasiun kereta api Sokaraja pada tahun 1900-an

Sejarah

sunting

Kecamatan Sokaraja pada zaman dahulu merupakan sebuah Kadipaten yang dipimpin oleh seorang adipati/bupati yaitu Raden Jebugkusuma. Lalu, pemerintah Hindia Belanda menghapus dan menjadikan Sokaraja menjadi Kawedanan. Hingga akhirnya, tahun 1995 berubah menjadi sebuah kecamatan di bawah pemerintahan Kabupaten Banyumas.

Geografi

sunting

Batas wilayah

sunting

Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:

Utara Kecamatan Kembaran
Timur Kabupaten Purbalingga
Selatan Kecamatan Patikraja dan Kecamatan Kalibagor
Barat Kota Purwokerto

Sarana dan Prasarana

sunting

Indomaret Sokaraja Di Desa Sokaraja Tengah

Indomaret Sokaraja 2 Di desa Sokaraja Kidul

Pasar Sokaraja di Desa Sokaraja Kidul

Puskemas Sokaraja I Didesa Sokaraja Wetan

Puskesmas Sokaraja II Di Desa Banjarsari Kidul

Polsek Sokaraja Di Sokaraja Tengah

Koramil 4 Sokaraja Di Desa Sokaraja Kidul .

Terminal Sokaraja Rencananya di bangun Tahun Ini Di Desa Sokaraja Kidul Oleh Pemerintah Kabupaten Banyumas Melalui Dinas Perhubungan konsepnya mirip Di Bukateja, Purbalingga Dan Wangon, Banyumas Terminal Tipe C Dekat Pasar Sokaraja

Transportasi

sunting

Sokaraja merupakan Pertemuan Jalan Jalan Nasional Rute 6 Antara Ajibarang Dengan Secang

dan Jalan Provinsi Banyumas Dengan Purbalingga

Di Klahang Sampai Jompo Kulon

Juga terdapat Jalan Linggamas Di desa

Sokaraja Kidul

sampai Desa Petir

melewati Desa Pajerukan

Babad Sokaraja

sunting

Kerajaan Purbalingga dahulunya diperintah oleh Adipati Kertabangsa. Kertabangsa memerintahkan putranya, R. Kaligenteng, untuk mengambil atau meminjam harta warisan Brongsot Setan Kober sebagai syarat  menggantikan ayahnya sebagai adipati. Peninggalan ini kini menjadi milik Ki Gede Ngurean di Pertapaan Kendhang Bolong. Bersama Demang Sirongge, R. Kaligenteng adalah pestanya Ki Gede Ngurean.[3]

Pembagian wilayah

sunting

Pada tahun 2021, wilayah Kecamatan Sokaraj terbagi menjadi 18 desa berikut:[4]

Pranala luar

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Jumlah Penduduk Menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin Tahun 2014
  2. ^ Luas Wilayah Menurut Kecamatan di Kabupaten Banyumas, 2015
  3. ^ Hussen, Muhammad (2023). Cerita Rakyat Banyumas dalam Perspektif A.J. Greimas. Pekalongan: Penerbit NEM. ISBN 978-623-423-655-2. 
  4. ^ Fitriyani, Nur Laeli (September 2022). Kecamatan Sokaraja dalam Angka 2022. Banyumas: Badan Pusat Statistik Kabupaten Banyumas. hlm. 6.