Skadron Asiatis
Skadron Asiatis adalah skadron kapal perang Angkatan Laut Amerika Serikat yang ditempatkan di Asia Timur selama paruh kedua abad ke-19. Skadron ini dibentuk pada tahun 1868 ketika Skuadron Hindia Timur dibubarkan. Kapal-kapal skadron terutama terlibat dalam hal-hal yang berkaitan dengan perdagangan antara Amerika dengan Tiongkok dan Jepang, setelah ikut serta dalam beberapa konflik selama 34 tahun, skadron ini menjadi Armada Asiatis Amerika Serikat pada tahun 1902.
-
USS Olympia di Museum Independence Seaport, 2007.
-
USS Olympia, 1902.
-
USS Baltimore, 1891.
Skadron Asiatis | |
---|---|
Aktif | 1868–1902 |
Aliansi | Amerika Serikat |
Cabang | Angkatan Laut Amerika Serikat |
Tipe unit | Skadron Angkatan Laut Amerika Serikat |