Sirangkang, Petarukan, Pemalang

desa di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah

Sirangkang adalah desa di kecamatan Petarukan, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, Indonesia.

Sirangkang
Peta lokasi Desa Sirangkang
Peta lokasi Desa Sirangkang
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenPemalang
KecamatanPetarukan
Kode pos
52362
Kode Kemendagri33.27.10.2009 Edit nilai pada Wikidata
Luas2,69 km²
Jumlah penduduk4.044 jiwa (2022)
Kepadatan1.502 jiwa/km²[1]
Jumlah RT16
Jumlah RW3
Jumlah KK1.322

Geografi

sunting

Batas wilayah

sunting
Utara Desa Pesucen
Timur Desa Widodaren
Selatan Desa Karangasem
Barat Desa Iser dan Desa Petanjungan

Pembagian administratif

sunting

Sirangkang dibagi menjadi tiga wilayah atau sering disebut gom atau dukuh, yaitu dukuh 1 dengan nama Sirangkang, dukuh 2 dengan nama Depok dan dukuh 3 dengan nama Sipelem.

Pemerintahan

sunting
  1. Sastro Suhartono Sarpan masa penjajahan Belanda
  2. Timbul periode 1945 - 1965
  3. Rasjum periode 1965 - 1975
  4. PJS Sumadi Periode 1975 - 1983
  5. Sulanjono Periode 1983 - 1991
  6. Kustanto, S.Pd Periode 1991 - 1999
  7. Sonhadi,S.Ag Periode 1999 - 2007
  8. Heri Pamungkas Periode 2007 - 2018
  9. Wardi periode 2019 - Sekarang

Referensi

sunting
  1. ^ "Kecamatan Petarukan Dalam Angka 2023". Badan Pusat Statistik Kabupaten Pemalang. 2023. Diakses tanggal 3 Desember 2023. 

Pranala luar

sunting