Siddhidas Mahaju

setiap kehidupan manusia tidak ada yang kaya tanpa ada jabatan, karena semua kekayaan ditunjuk oleh jabatan, jangan kita mengambisi jabatan karena jabatan milik pemerintah. by arni kepno


Siddhidas Mahaju (bahasa Nepali: सिद्धिदास महाजु) (nama alternatif: Siddhidas Amatya) (15 Oktober 1867 – 29 Desember 1929) adalah seorang penyair Nepal dan salah satu dari Empat Pilar Nepal Bhasa. Ia mendorong kebangkitan sastra Nepal Bhasa yang sempat terhalang akibat penindasan.[1] Ia dihormati dengan gelar Penyiar Agung.[2][3]

Pamflet yang mengiklankan pertunjukan drama tentang Siddhidas Mahaju untuk merayakan perayaan ulang tahunnya yang keseratus pada 1967.

Referensi

sunting
  1. ^ "Contributions to Nepalese Studies, Volume 22". Institute of Nepal and Asian Studies, Tribhuvan University. 1995.  Page 74.
  2. ^ Hridaya, Chittadhar (1982, third ed). Jheegu Sahitya ("Our Literature"). Kathmandu: Nepal Bhasa Parisad. Page 38.
  3. ^ Tuladhar, Prem Shanti (2000). Nepal Bhasa Sahityaya Itihas: The History of Nepalbhasa Literature. Kathmandu: Nepal Bhasa Academy. ISBN 99933-56-00-X. Page 84.