Shinji Nakae (中江 真司, Nakae Shinji), nama asli: Yoshitaka Sato (佐藤 良孝, Satō Yoshitaka) (20 April 1935-28 Juni 2007) adalah pengisi suara dan narator dari Koto, Tokyo, Jepang. Nakae bergolongan darah A. Sebelum wafat, ia berada di bawah manajemen artis Aoni Production. Dia dikenal dengan peran-perannya dalam serial anime dan tokusatsu: sebagai narator dalam serial Kamen Rider, Tekkaman: The Space Knight, Glass Mask (2005), Fruits Basket, dan Lain-lain.

Shinji Nakae
中江真司
LahirYoshitaka Sato (佐藤良孝)
20 April 1935
Jepang Koto, Tokyo, Jepang
Meninggal28 Juni 2007(2007-06-28) (umur 72)
Jepang Koganei, Tokyo, Jepang
PekerjaanPengisi suara, narator
IMDB: nm0619945 Anime News Network: 1263 Edit nilai pada Wikidata

Nakae mengisi narasi untuk sejumlah iklan televisi Nintendo pada tahun 2006. Dia mengundurkan diri tahun 2007 akibat kesehatan yang terus menurun, dan digantikan oleh Hitoshi Kubota. Sebagai narator di acara kuis Hey! Spring of Trivia, Nakae digantikan oleh Ryuzaburo Otomo .

Shinji Nakae, 72 tahun, meninggal dunia akibat hepatoma di sebuah rumah sakit di Koganei pada 28 Juni 2007 pukul 12.30.

Filmografi

sunting

Serial anime televisi

sunting

Permainan video

sunting

Film layar lebar versi bahasa Jepang

sunting

Radio drama

sunting

Iklan televisi

sunting

Lain-lain

sunting

Tokusatsu

sunting

Lihat pula

sunting

Pranala luar

sunting