Shabdrung Ngawang Namgyal
Ngawang Namgyal (nantinya diberi gelar kehormatan Shabdrung, yang berarti di kakinya orang tunduk) (Tibet: ཞབས་དྲུང་ངག་དབང་རྣམ་རྒྱལ་; Wylie: Zhabs-drung Ngag-dbang Rnam-rgyal; ejaan alternatif Zhabdrung Ngawang Namgyel) (1594–1651) adalah seorang lama Buddha Tibet yang mempersatukan Bhutan sebagai sebuah negara. Selain menyatukan berbagai penguasa yang saling berseteru pada tahun 1630-an, ia juga berupaya menciptakan identitas budaya Bhutan yang terpisah dari budaya Tibet.
Pranala luar
sunting- Article: Shabdrung Ngawang Namgyal at the Dharma Dictionary.
- Images: Shabdrung Ngawang Namgyal at HimalayanArt.org.
- Image: 18 C painting of Shabdrung Ngawang Namgyal from Tango Monastery, Bhutan Diarsipkan 2008-10-31 di Wayback Machine.