"Seperti" adalah sebuah lagu dari penyanyi Indonesia Dea Anggita. Lagu ini diluncurkan sebagai single pertama Dea, sebelum debut EP-nya yang akan dirilis pada tahun 2017. Lagu ini dirilis pada 8 November 2016, melalui platform streaming seperti Spotify, SoundCloud, YouTube, dan toko musik digital iTunes Store. Lagu ini telah diputar lebih dari 12,000 kali'[1] dalam kurun waktu tiga bulan setelah perilisannya. Di Spotify sendiri, lagu ini telah diputar sebanyak 3,000+ kali.[2]

"Seperti"
Lagu oleh Dea Anggita
Dirilis8 November 2016 (2016-11-08)
FormatDigital download
Direkam2016
GenrePop, Jazz, R&B
Durasi4:09
LabelIndependen
PenciptaRahmad Kurniawan, Virgus Ragil Eryko
ProduserReza Rezroll, Herlambang Permana, Rahmad Kurniawan
Video musik
"Seperti (Official Audio)" di YouTube

Riwayat perilisan

sunting
Negara Tanggal Format Label
Indonesia 8 November 2016 Digital download/ Streaming service[3][4] Independen

Referensi

sunting
  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-01-09. Diakses tanggal 2018-01-09. 
  2. ^ bicaramusik.id/2018/01/07/dea-anggita-lepaskan-putih/
  3. ^ https://itunes.apple.com/id/album/seperti-single/id1171811241
  4. ^ . Amazon.com https://www.amazon.com/Seperti-Dea-Anggita/dp/B01MQFNBCP. Diakses tanggal April 20, 2017.  Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan)