Scott Kelly (antariksawan)

Insinyur asal Amerika Serikat, Pensiunan astronot, dan pensiunan kapten Angkatan Laut Amerika Serikat

Scott Joseph Kelly (lahir 21 Februari 1964) adalah seorang insinyur, purnawirawan antariksawan Amerika Serikat dan purnawirawan kapten Angkatan Laut Amerika Serikat. Seorang veteran dari empat penerbangan antariksa, Kelly mengkomandani Stasiun Antariksa Internasional pada Ekspedisi-ekspedisi 26, 45, dan 46.

Scott Kelly
LahirScott Joseph Kelly
21 Februari 1964 (umur 60)
Orange, New Jersey, AS
StatusPurnawirawan
KebangsaanAmerika Serikat
Karier luar angkasa
Antariksawan NASA
Pangkat Kapten Angkatan Laut Amerika Serikat
Waktu di luar angkasa
520d[1]
SeleksiNASA Astronaut Group 16, 1996
Total EVA
3
Total waktu EVA
18 jam dan 20 menit
MisiSTS-103, STS-118, Soyuz TMA-01M (Expedition 25/26), Soyuz TMA-16M/Soyuz TMA-18M (Expedition 43/44/45/46)
Lambang misi
Suami/istri
Amiko Kauderer
(m. 2018)
Leslie S. Yandell
(m. 1992; c. 2010)
Anak2
KerabatMark Kelly (saudara kembar)

Referensi

sunting
  1. ^ Calandrelli E, Escher A (December 16, 2016). "The top 15 events that happened in space in 2016". Diarsipkan dari versi asli tanggal December 20, 2016. Diakses tanggal December 16, 2016. 

Pranala luar

sunting