Scott Adams
Scott Raymond Adams (lahir 8 Juni 1957)[1] adalah pembuat strip komik Dilbert dan penulis berbagai karya non-fiksi yang bersifat satir, komentar dan bisnis. Seri Dilbert meraih perhatian nasional di Amerika Serikat pada 1990an dan kemudian didistribusikan ke seluruh dunia. Adams memegang berbagai jabatan di usaha-usaha besar sebelum ia menjadi kartunis waktu penuh pada 1995. Ia menulis dalam bentuk satir, sering kali sarkastik tentang ranah sosial dan psikologi tenaga kerja kerah putih di perusahaan-perusahaan bisnis modern.
Scott Adams | |
---|---|
Lahir | Scott Raymond Adams 08 Juni 1957 Windham, New York, Amerika Serikat |
Almamater | Hartwick College (Sarjana) University of California, Berkeley (Magistrat) |
Pekerjaan | Kartunis, penulis, komentator politik |
Karya terkenal | Dilbert |
Partai politik | Independen |
Suami/istri | Shelly Miles
(m. 2006; bercerai 2014) |
Penghargaan
| |
Referensi
sunting- ^ "Scott Adams, fully Scott Raymond Adams - Great Thoughts Treasury". www.greatthoughtstreasury.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-01-01. Diakses tanggal 2020-07-02.
Pranala luar
suntingWikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Scott Adams.
- Situs web resmi
- Scott Adams Says at Periscope
- (Inggris) Scott Adams di Charlie Rose
- "Review". NewsRadio (edisi ke-S3E2). September 25, 1996. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-09-03. Diakses tanggal 2020-07-02.
featuring Scott Adams
- (Inggris) Karya atau profil mengenai Scott Adams di perpustakaan (katalog WorldCat)
- Adams, Scott (February 2006). "Answers to Your Questions". Dilbert blog. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 21, 2006.
- PR efforts for the October 2013 release of How to Fail at Almost Everything and Still Win Big
- Rosen, Gary (October 12, 2013). "Scott Adams' Secret of Success: Failure" (video). Saturday Essay.
Adam's essay and a video interview with Rosen
- Adams, Scott (October 23, 2013). "I created Dilbert. Ask Me Anything". Reddit AMA. Reddit.
- Rosen, Gary (October 12, 2013). "Scott Adams' Secret of Success: Failure" (video). Saturday Essay.